www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Jum'at, 18 Oktober 2024
 
Viral Video Wali Kota Surabaya Risma Silahturahmi Disejumlah Gereja Di Surabaya
Editor: | Rabu, 02-09-2020 - 08:12:25 WIB

TERKAIT:
   
 

Siagakupas.com–Media sosial dihebohkan dengan beredarnya video Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini ‘dibaptis’.

Video tersebut menjadi sorotan publik karena dinilai melanggar akidah sebagai muslim.

Video tersebut tersebar di media sosial, salah satunya diunggah oleh akun Twitter @thewecokbucin.

“Kok ada yang berjilbab lagi diapain ini ada yang tahu?

Dalam video tersebut, tampak Risma duduk di sebuah kursi putih. Ia dikelilingi oleh sejumlah rohaniawan
Para rohaniawan itu berkumpul sembari memanjatkan doa-doa untuk Risma.

Sementara, Risma tampak tertunduk.
Video tersebut langsung ditanggapi oleh pihak Pemkot Surabaya.

Kepala Bagian Humas Pemkot Surabaya Febriadhitya Prajatara membantah Kegiatan dalam video tersebut merupakan kegiatan silahturahmi dengan para rohaniawan se-Surabaya.

“Jadi kami pastikan bahwa dalam acara tersebut bu wali didoakan supaya selalu sehat dan selalu dilindungi Tuhan. Tidak ada acara lain selain itu,” kata Febri.

Febri menegaskan, dalam acara tersebut Risma menyampaikan komitmen untuk menjadi pelayan bagi semua warga Surabaya tanpa membedakan identitas.

“Saat itu bu wali menyampaikan harus bersikap seperti itu karena beliau adalah Wali Kota Surabaya, pelayan bagi semua warga Surabaya tanpa terkecuali,” ungkapnya.

Risma juga mengaku akan berusaha menjaga Kota Surabaya dari berbagai masalah.

Risma juga sempat menyinggung insiden bom gereja beberapa tahun lalu yang mengoyak rasa kemanusiaan warga Surabaya khususnya.


Saat itu Risma mengaku tak tidur selama beberapa hari untuk memastikan Surabaya aman.

Ia merasa sangat terpukul dan sedih dengan adanya insiden tersebut.

smbr: mntt



 
Berita Lainnya :
  • Viral Video Wali Kota Surabaya Risma Silahturahmi Disejumlah Gereja Di Surabaya
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    6 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    7 Polres Dumai Bekuk Dua Kurir Bersama ± 23 Kilogram Shabu Dan 19.937 Butir Pil Ekstasi
    8 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    9 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    10 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan